RANCANGAN KURIKULUM DAN SILABUS KURSUS CALON PENGANTIN (SUSCATIN)

RANCANGAN KURIKULUM DAN SILABUS KURSUS CALON PENGANTIN (SUSCATIN)
LEMBAGA PEMBINAAN & PENGEMBANGAN KELUARGA SAKINAH (LPPKS) KAB. GRESIK

NO. MATERI PENDIDIKAN KOMPETENSI POKOK BAHASAN JUMLAH JAMPEL

A.

1.
MATERI INTI

Tatacara dan prosedur Perkawinan


Memahami Tatacara dan prosedur Perkawinan





1. Dasar hukum prosedur perkawinan dan pencatatan perkawinan
2. Pentingnya pencatatan perkawinan


2 jam


2.

Pengetahuan Agama khususnya Fikih Munakahat (hukum Islam tentang pernikahan)
Memahami hukum pernikahan berdasarkan agama Islam
Memahami pengetahuan dasar tentang agana Islam (Fiqh Islam)
1. Motivasi pernikahan, tujuan pernikahan dan dasar-dasar serta syarat-syarat dan rukun nikah
2. Tata cara peminangan secara islami, dan masa ta’aruf
3. Tata cara nikah, walimah, talak, cerai, dan rujuk
4. Esensi malam pertama, adab berjimak dan tata cara mandi junub.
5. Waktu-waktu yang tidak diperbolehkan berjima’
6. Batasan-batasan yang boleh dilakukan ketika istri dalam keadaan haid dan nifas.
7. Fiqh Thoharoh dan Fiqh Ibadah (tambahan)
5 jam

3.
Peraturan perundang-undangan di bidang perkawinan dan keluarga

Memahami:
a. Undang-undang No 1 Tahun 1974 tentang Undang-Undang Perkawinan;
b. Undang-undang No 23 Tahun 2004 Tentang Penghapusan Kekerasan Dalam Rumah Tangga;
c. Undang-undang No 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak;
d. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional
1. Uraian umum Undang-undang perkawinan
2. Pengertian dan bentuk-bentuk kekerasan fisik dan psikis dalam rumah tangga
3. Sanksi hukum melakukan KDRT
4. Pengertian tentang perlindungan anak
5. Hak dan kewajiban anak
6. Kewajiban dan tanggung jawab keluarga, masyarakat, dan pemerintah terhadap penyelenggaraan perlindungan anak
7. Ketentuan pidana terhadap pelanggaran perlindungan anak
8. Pengertian PAUD dan pendidikan

4 jam


4.

Hak dan kewajiban suami istri
Memahami hak dan kewajiban suami – istri, dan aplikasinya dalam kehidupan keluarga.
1. Hak dan kewajiban suami
2. Hak dan kewajiban istri
3. Aplikasi hak dan kewajiban dalam kehidupan keluarga

3 jam

5.
Manajemen Keluarga Sakinah
1. Memahami konsep keluarga sakinah
2. Memahami Fungsi keluarga sakinah
3. Memahami pemecahkan masalah keluarga secara mandiri
1. Keutuhan, keharmonisan, dan kelestarian rumah tangga berbasis ketakwaan
2. Membangun dan melestarikan asi sayang lahir batin (mawada wa rahmah)
3. Fungsi Keluarga Sakinah: fungsi agama, reproduksi, edukasi, protektif, afektif, ekonomi, sosial-budaya, lingkungan, dan rekreatif
4. Teknik pemecahan masalah keluarga
5 jam


6.
Psichologi Keluarga & Spritual Parenting
1. Memahami dasar-dasar ilmu jiwa dan pentinganya ilmu jiwa dalam membina keluarga.
2. Memahami pengasuhan dan pembinaan keluarga dengan pendekatan spritual / agama (keikhlasan)

3. Pengertian ilmu jiwa / psichologi dan Ilmu jiwa perkembangan seta psichologi keluarga
4. Problematika keluarga yang terkait ilmu jiwa keluarga
5. Pengertian dan manfaat spritual parenting
2 jam

7.
Kesehatan reproduksi , Perawatan kehamilan dan pendidikan pranatal pasca natal dan Pendidikan Gizi Keluarga
1. Memahami konsep dan tata cara menjaga kesehatan reproduksi fungsi-fungsi alat reproduksi
2. Mengenal berbagai macam penyakit yang terkait dengan alat reproduksi
3. Memahami kesehatan fisik dan psikis ibu hamil gizi seimbang ibu hamil
4. Memahami stimulasi janin dalam kandungan
5. Memahami proses kelahiran yang sehat dan aman Memahami konsep pertumbuhan dan perkembangan AUD
6. Memahami tentang pentingnya gizi seimbang, kesehatan, dan PAUD

1. Pengenalan alat-alat reproduksi dan cara menjaganya.
2. Perilaku seksual menyimpang dan akibat yang ditimbulkannya.
3. Upaya mencapai penambahan berat badan proporsional, imunisasi bumil, mencegah pendarahan, keguguran, stres, dan dukungan positif dari suami dan lingkungan.
4. Gizi seimbang (termasuk zat besi, zeng, yodium, dll), dan pemenuhannya.
5. Tujuan, dasar, dan prinsip stimulasi janin dalam kandungan. Persiapan kelahiran, macam-macam proses kelahiran, dan tata cara menyambut kelahiran
6. Pentingnya stimulasi psikososial sejak dini dan tahapan tumbuh kembang sesuai usia anak dan deteksi dini Tumbuh Kembang Anak Usia Dini.
7. Melejitkan kecerdasan jamak pada anak usia dini dan mengembangkan kemandirian anak Lambat Berkembang (ALB) dan Anak dengan Berkebutuhan Khusus (ABK).
8. Pengasuhan untuk meningkatkan harga diri.
9. Gizi Holistik dan pentingnya Inisiasi Menyusui Dini (IMD), ASI (Air Susu Ibu) Ekslusif (6 bulan) dan ASI Tuntas (2 tahun) serta dilema ASI dan susu formula
3 jam


8.
Pengembangan ekonomi keluarga dalam semangat kewirausahaan muslim
1. Memahami sumber-sumber ekonomi keluarga
2. Memahami pengelolaan ekonomi keluarga yang efektif, produktif dan efisien
3. Memahami pentingnya semangat kewirausahaan
1. Jenis pekerjaan dan cara memperoleh penghasilan tetap yang halal
2. Prilaku tidak konsumtif dan sesuai dengan skala prioritas kebutuhan
3. Mengembangkan dan memanfaatkan peluang (kiat-kiat usaha) untuk menambah pemasukan dan mengatasi kendala-kendala ekonomi keluarga (keserasian peran suami-istri secara seimbang)

2 jam


B.

1
MATERI PENUNJANG

Pengarahan Program dan Pre Test




1. Mendeskripsikan program-program dalam pendidikan
2. Mengukur kemampuan peserta sebelum proses penyelenggaraan pendidikan


1. Pengarahan Program Diklat
2. Pelaksanaan Pre Test


1 jam


2
Building Learning Commitment (BLC)
Melaksanakan proses perkenalan, komunikasi, kebersamaan, serta pengambilan keputusan.
1. Ice Breaking
2. Pengenalan diri dan orang lain
3. Pengambilan Keputusan
4. Komitmen bersama
1 jam


3.
Ujian/post test
Melaksanakan Ujian komprehensif sesuai ketentuan yang berlaku

Ujian tertulis
1 jam


JUMLAH JAM KURSUS

29 jam


METODE PEMBELAJARAN (materi Inti) :
1. Penyajian materi
2. Tanya jawab
3. Pendalaman dengan diskusi kelompok kecil

comment 0 komentar:

Posting Komentar

BERITA & ARTIKEL LAIN

 
copyright©2011 KUA Sangkapura Bawean Gresik Jawa Timur